Pelatihan “Legal drafting” Peraturan Daerah (Qanun) di Aceh Kepada Mahasiswa Program Studi Hukum Keluarga Islam Institut Agama Islam Negeri Malikussaleh (IAIN), Lhokseumawe

Authors

  • Joelman Subaidi Fakultas Hukum, Universitas Malikussaleh, Aceh, Indonesia
  • Muhibuddin Fakultas Hukum, Universitas Malikussaleh, Aceh, Indonesia
  • Muhammad Hatta Fakultas Hukum, Universitas Malikussaleh, Aceh, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.5281/zenodo.10977465

Keywords:

Training, Legal Drafting, Qanun, Islamic Family Law Study Program

Abstract

Kegiatan pelatihan legal drafting di Program Studi Hukum Keluarga Islam Institute Agama Islam Negeri Malikussaleh (IAIN), Lhokseumawe dilakukan secara rutin dan berkelanjutan setiap tahunnya. Latarbelakang kegiatan ini dilaksanakan untuk menambah pengetahuan mahasiswa dalam penyusunan rancangan peraturan perundang-undangan. Setelah mengikuti pelatihan ini, pengetahuan dan pemahaman mahasiswa berkenaan dalam perancangan peraturan perundang-undangan semakin meningkat. Penyampaian materi dilakukan dengan metode diskusi dan ceramah untuk penyampaian materi pembelajaran dan diskusi untuk memperdalam materi yang diberikan. Untuk mengukur peningkatan pengetahuan terkait legal drafting peserta akan mengerjakan pre-test sebelum pelaksanaan pembelajaran dan post-test setelah pembelajaran terstruktur selesai dilaksanakan.

Downloads

Published

09-03-2024

How to Cite

Joelman Subaidi, Muhibuddin, & Muhammad Hatta. (2024). Pelatihan “Legal drafting” Peraturan Daerah (Qanun) di Aceh Kepada Mahasiswa Program Studi Hukum Keluarga Islam Institut Agama Islam Negeri Malikussaleh (IAIN), Lhokseumawe. Academica : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1), 168–179. https://doi.org/10.5281/zenodo.10977465