Pelatihan Penulisan Jurnalistik dan Naskah Video Bagi Pelajar di Aceh Tamiang

Authors

  • Kamaruddin Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Malikussaleh, Aceh, Indonesia
  • Masriadi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Malikussaleh, Aceh, Indonesia

Abstract

Kegiatan pelatihan Penulisan Jurnalistik dan Naskah Video
bagi Pelajar diselenggarakan di wilayah pemerintahan Kabupaten
Aceh Tamiang. Kegiatan ini merupakan salah satu rangkaian
kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) Dosen Fakultas Ilmu
Sosial dan Politik, Universitas Malikussaleh. Tujuan dari kegiatan
tersebut adalah meningkatkan kemampuan jurnalistik siswa dalam
hal penulisan berita dan praktik jurnalistik lainnya melalui website
portal berita dan youtube. Selain itu, kompetensi jurnalistik yang
dimiliki siswa dapat dimanfaatkan untuk keperluan promosi sekolah
dan sarana informasi sekolah. Hasil dari kegiatan menunjukkan
bahwa siswa mendapatkan kemampuan dalam hal penulisan dan
pembuatan video. Karya siswa kemudian diunggah ke dalam kanal
youtube.

Downloads

Published

09-06-2023

How to Cite

Kamaruddin, & Masriadi. (2023). Pelatihan Penulisan Jurnalistik dan Naskah Video Bagi Pelajar di Aceh Tamiang. Academica : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 62–67. Retrieved from https://journal.lps2h.com/academica/article/view/54